Rabu, 17 September 2014

CONTOH LOGBOOK PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA - PKM



LOGBOOK INDIKATOR KEBERHASILAN JANGKA PENDEK
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
UNIVERSITAS JEMBER
TAHUN 2013

Ketua Pelaksana
:
AHMAD AINUN NAJIB
Fakultas/Program Studi
:
FKIP/PENDIDIKAN EKONOMI
Judul Program PKM
:
SOSIS KULIT SINGKONG SEBAGAI SOLUSI PERMASALAHAN LAPANGAN KERJA DI DESA TEGALSARI KABUPATEN BANYUWANGI


No
Hari, Tanggal
KEGIATAN
HASIL
Dana yang Dikeluarkan
Tanda Tangan Pembimbng
1.
Sabtu,
23/02/13
Rapat persiapan penyelenggaraan program setelah judul diterima
Rangkaian jadwal kegiatan PKM disesuaikan dengan jadwal akademik
-

2.
Sabtu,
02/03/13
Konfirmasi penyelenggaraan kegiatan dengan masyarakat sasaran
Kesepakatan pelaksanaan pelatihan pembuatan sosis kulit singkong
50.000

3.
Minggu,
03/03/13
Penyusunan modul pelatihan
Modul pelatihan terlampir
16.700

4.

Mengikuti rapat dan sosialisasi pelaksanaan PKM



5.
Jum’at,
10/05/13
Mencari dana talangan untuk pelaksanaan kegiatan PKM
Mendapat bantuan pinjaman dari Lab.Prodi P.Ekonomi


6.
Minggu,
12/05/13
Rapat evaluasi kegiatan dan perencanaan kegiatan kedepan
Ada beberapa poin yang harus dilaksanakan



Selasa,
21/05/13
Membeli peralatan pembuatan sosis
Membayar uang muka pengadaan mesin pembuat sosis

1.050.000


Minggu,
02/06/13
Penyusunan Laporan untuk Monev
Laporan program untuk monev
36.500


Senin,
03/06/13
Mengikuti monev internal
Pembuatan laporan harus lebih menarik dengan disertai foto



Selasa,
04/06/13
Evaluasi pelaksanaan monev
Meningkatkan kinerja



Selasa,
04/06/13
Rapat tindak lanjut bersama tim PKM
Pematangan persiapan sosialisasi



Selasa,
04/06/13
Menyusun laporan dan rapat evaluasi kinerja tim PKM




Kamis, 05/06/13
Pengambilan mesin pembuat sosis
Melunasi harga penuh mesin sosis
1.100.000


Sabtu,
08/06/13
Pembelian bahan  serta praktik pembuatan sosis kulit singkong
Hasil kurang maksimal, masih membutuhkan alat tambahan untuk mencincang daging dan kulit singkong
120.000


Sabtu,
08/06/13
Membeli peralatan tambahan pembuat sosis serta bahan pembuat sosis
-          Blender
-          Selongsong pembungkus sosis
331.500


Sabtu,
15/06/13
Praktik kedua pembuatan sosis kulit singkong
Sosis dengan bahan kulit singkong cukup berhasil.
132.800


Minggu,
16/06/13
Uji coba pengembangan sosis dengan memanfaatkan daun singkong
Varian baru berupa sosis-daun singkong dan sosis-daging singkong
90.000











Lampiran-Lampiran
Foto Pelaksanaan Ragkaiaan Program

Gambar 1. Konfirmasi dengan masyarakat sasaran pelatihan SKS (Sosis Kulit Singkong)

Gambar 2. Mesin pembuat sosis milik tim PKM SKS

Gambar 3. Pembelian bahan pembuat SKS

Gambar 4. Praktik Pembuatan SKS pertama

Gambar 5. Blender milik tim PKM SKS

Gambar 6. Praktik Pembuatan SKS kedua

Gambar 7. Produk unggulan tim PKM SKS

Tidak ada komentar:

Posting Komentar